Hari/tanggal :Jumat, 20 April 2012
Waktu : 14.00-selesai
Tempat: FPBS Gedung C Lt. 4 Ruang Lab. Bhs Inggris
Ketentuan Technical Meeting:
1. Setiap sekolah wajib mengirimkan perwakilan untuk technical meeting. Jumlah peserta technical meeting bebas. *
2. Peserta technical meeting boleh merupakan perwakilan dari keseluruhan peserta lomba (Speech Contest, Rodoku Contest, Papercraft, Design, Doujinshi, Kana)*
3. Perwakilan peserta tersebut membawa uang pendaftaran dari seluruh perlombaan yang diikuti.
4. Perwakilan peserta melakukan pembayaran pada stand kelengkapan arsip.
5. Perwakilan peserta berhak mendapat tanda bukti pembayaran.
6. Perwakilan peserta menyerahkan fotokopi kartu identitas/kartu pelajar kepada panitia untuk
kelengkapan arsip.
7. Perwakilan peserta menyerahkan pas photo ukuran 3x4 berwarna sebanyak 2 buah.
8. Peserta mencantumkan nama guru pembimbing dari sekolahnya maks. 2 orang untuk keperluan
sertifikat dan administrasi. *
9. Perwakilan peserta mengkonfirmasi data diri yang sudah diisi sebelumnya pada formulir pendaftaran di blog/website japanzuki7.blogspot.com
10. Apabila terdapat kesalahan penulisan maupun isian, perwakilan peserta wajib memperbaiki data tersebut.
11. Perwakilan peserta yang sudah melakukan pembayaran dan pengkonfirmasian data diri, segera menempati tempat yang telah disediakan untuk menerima pengarahan lebih lanjut tentang keseluruhan info perlombaan.
(*) Revisi